
VIVANEWS - Menengok Sejarah Persib dan PSSI : Bila Persib mundur dari ISL, PSSI kehilangan induk sekaligus memutus ikatan sejarah.
Merunut jejak perjalanan sepakbola Indonesia, harus diakui Persib Bandung adalah bagian penting karena jadi salah satu pelopor berdirinya PSSI pada 19 April 1930. BIVB (Bandoeng Indische Voetbal Bond) sebagai embrio kelahiran Maung Bandung ikut mendeklarasikan berdirinya PSSI bersama...